Di tengah maraknya Smartphones beredar dipasaran, kembali satu buah produk dari LG dipasarkan, LG Viper 4G LTE telah siap dipesan mulai tanggal 12 April 2012 untuk wilayah Amerika Serikat.
 |
img ROL |
Dengan fitur near field communication untuk kemudahan koneksi dengan device lain, selain itu LG Viper menggunakan sistem prosesor dual core 1,2 Ghz dengan RAM yang mumpuni. Untuk kamera menggunakan 5 mega piksel dan layar berukuran 4 inci.
harga ponsel pintar ini di patok sekitar $99, namun untuk mendapatkan ponsel murah ini, Sprint mewajibkan kontrak berlangganan selama 2 tahun
0 komentar:
Posting Komentar